Cara Membuat Daftar Isi di Blogger aka Blogspot



Cara Membuat Daftar Isi di Blogger aka BlogspotCara Membuat Daftar Isi di Blogger aka Blogspot - Untuk membuat daftar isi di wordpress mudah hanya dengan mengggunakan plugin. Untuk blogger? ya menggunakan JavaScript. Untuk menggunakan JavaScript ini tinggal anda copy paste di halaman anda sendiri dan nantinya sitemap aka daftar isi akan terbuat otomatis di halaman anda dengan mudah.




Script untuk membuat daftar isi di blogger aka blogspot seperti berikut :
<div style="border: 1px solid #eee; height: 800px; overflow: auto; padding: 10px; width: 550px;">
<script src="http://sites.google.com/site/barajajs/listofcontent/contents.js">
</script><script src="http://itsmefurzy.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc">
</script></div>
Ganti yang diboldin http://itsmefurzy.blogspot.com/ dengan blog Anda. lau tinggal anda copy dan paste di halaman daftar isi anda dan juga setelah anda buka nanti langsung ada daftar isi semua postingan blog anda dan tidak jauh beda dengan wordpress :D. Sekian cara membuat daftar isi di blogger aka blogspot.



▂ ▃ ▅ ▆ █ Baca Juga Artikel █ ▆ ▅ ▃ ▂

Tulisan "Cara Membuat Daftar Isi di Blogger aka Blogspot" bebas Anda sebarluaskan asal anda menyertakan link asli sumber tulisan

Dengan mengisi email Anda dibawah ini maka anda akan mendapatkan artikel terbaru dari ItsMeFurZy.blogspot.com

Langganan di ItsMeFurZy.Blogspot.Com Free
Rate this
Category: , Date : 12.44

2 komentar:

Anonim mengatakan...

wah....., ane pake di blog ane malah keluar postingan ente

parahg....

Fairuz Fatin mengatakan...

sori dah ane update.. baca lagi gan perintahnya!

Posting Komentar

Tulislah komentar dengan bijak dan jangan melakukan SPAM karena komentar anda sangat dibutuhkan bagi saya.